OJEK adalah transportasi yang sering digunakan oleh para turis yang bosan akan kemewahan. selain mendapat udara segar yang asli, turis juga dapat melihat secara langsung suasana hutan yang rimbun di setiap tujuan wisatanya.
namun untuk turis-turis yang sudah lanjut usia dan selalu termanjakan oleh kemewahan, mobil privat, minibus bahkan bus pun kami sediakan.
semua turis yang ingin berwisata di banyuwangi akan kami bantu untuk memlih jenis kedaraan mana yang paling cocok untuk menuju daerah wisata tujuannya
0 komentar:
Posting Komentar